quote para ulama, penggugah pikiran dan kesadaran

Jiwa yang Berkhianat

Maimun bin Mihran rahimahullah pernah menjelaskan, 

لا يكون العبد تقياً حتى يكون لنفسه أشد محاسبة من الشريك لشريكه، ولهذا قيل: النفس كالشريك الخوان، إن لم تحاسب ذهب بمالك.

Seorang hamba tak akan pernah sempurna ketakwaannya sampai ia mengintrospeksi diri sendiri melebihi seseorang mengawasi mitra serikat dalam usaha. Bahkan, sampai diungkapkan, jiwa itu layaknya mitra usaha yang suka berkhianat. Jika engkau tak selalu mengontrolnya, ia akan pergi membawa pergi hartamu. 

[Sumber: Ighatsatul Lahfan min Mashaidi Syaithan, hlm. 72]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *